Kumpulan Kata Kata Mutiara Islami

Kata Kata Mutiara Islami - Islam adalah rahmat-Nya bagi alam semesta ini, dan sesuai dengan segala kebenaran-Nya di alam semesta ini, dan Agama merupakan tiang kehidupan, dimana manusia menemukan jawaban dari segala problematikanya. Hal inilah yang membuat keberadaan agama semakin berharga. Salah satu agama dengan pengikut terbanyak di Indonesia adalah islam, lebih dari tujuh puluh persen masyarakat indonesia adalah pemeluk islam. Itu sebabnya banyak artikel-artikel islami yang menjadi buruan di dunia maya, salah satunya adalah Kata-Kata Mutiara Islam.
Kata Kata Mutiara Islami
Banyak sekali kata-kata mutiara Islami yang memberikan nasihat kepada kita agar selalu berbuat kebaikan dan menjalani kehidupan dengan benar-benar. Salah satu kata-kata yang banyak memberikan nasihat serta makna dalam kehidupanadalah kata kata Mutiara islami.
 
Kata Kata Mutiara Islami

Berikut ini ada beberapa kumpulan kata kata mutiara islami yang bisa anda jadikan referensi memotivasi untuk diri sendiri maupun untuk sahabat dan orang disekitar anda supaya memiliki kehidupan yang lebih baik sesuai syariat agama islam.

Kata Kata Mutiara Islami

Kata Mutiara Islami

Sempurnakanlah ilmu-akal (keimanan batiniah) dan juga sempurnakanlah amal-ibadah (keimanan lahiriah). Puncak dari segala ilmu dan amal itu, adalah pembentukan segala akhlak yang terpuji (wujud langsung pembangunan kehidupan akhirat).
Pahamilah ayat-ayat-Nya (tertulis/tidak), secara makin 'sempurna' (makin lengkap, mendalam, konsisten, utuh & tidak saling bertentangan), agar bisa makin 'mendekati' tingkat pemahaman nabi Muhammad saw.
Pahlawan bukanlah orang yang berani menetakkan pedangnya ke pundak lawan, tetapi pahlawan sebenarnya ialah orang yang sanggup menguasai dirinya dikala ia marah.
Demi Allah yang jiwaku berada di tangan-Nya, seseorang tidak beriman hingga ia mencintai saudaranya sebagaimana ia mencintai dirinya sendiri.
Tiga sifat manusia yang merusak adalah : kikir yang dituruti, hawa nafsu yang diikuti, serta sifat mengagumi diri sendiri yang berlebihan.
Jauhilah dengki, karena dengki memakan amal kebaikan sebagaimana api memakan kayu bakar.
Ketika perjalanan hidup terasa MEMBOSANKAN. Maka Allah menyuruh kita untuk banyak BERSYUKUR.
Al-Qur’an adalah buku panduanya,ilmu pengetahuan adalah alatnya, menyembah Allah adalah tujuan akhirnya.
Kesungguhan melaksanakan dan mengamalkan esensi al-Quran dan hadist tentu lebih berat daripada sekedar menghafalnya.
Semakin merasa dirimu bersih, maka semakin lelah kau menutup aib-aibmu.
Sebisa mungkin tutuplah aib orang lain,dengan begitu aibmu pun akn semakin ditutupiNya..
Untuk mengukur harga dirimu dihadapan Allah, maka ukurlah berapa harga agama Allah dlm kehidupanmu, 
Sebodoh bodoh manusia modern adalah sibuk mengurus naik turun saham, naik turun harga, namun lalai mengurus naik turun harga dirinya dihadapan Allah.
Panjatan doa adalah wujud kebutuhanmu untuk menghadirkan Tuhan dlm usahamu. Kesombongan untuk tak berdoa adalah wujud kesiapanmu menyambut murkaNya!
Tiga pilihan terbentang di hadapan manusia: Berarti didunia dan akhirat, berarti didunia dan tidak diakhirat atau tdk berarti didunia dan akhirat. yg manakah yg akan engkau ambil wahai saudaraku?
Ketika kesedihan menjatuhkan AIR MATA Maka Allah meminta kita untuk berusaha TERSENYUM .
Sesungguhnya SABAR akan indah jika kita selalu dekat dgn ALLAH InsyaAllah.
YA RABBANAA. Yg kami inginkan hanyalah kesempurnaan cinta_MU.. Karena hanya begitulah tidak akan ada rasa terluka dan kecewa pada akhirnya..
YA RABBANAA.. Satukan kekurangan kami dalam Ridha_MU.. Agar kekurangan itu dapat melebur menjadi kesempurnaan.
YA RABBANAA.. Satukan kami dalam naungan cinta_MU.. Dan cintakan kami pada kebaikan.. Agar cinta kami dapat menyatu menjadi kebaikan..
Aku tak berharap kesempurnaanmu.. Kerana aku ingin melengkapinya dengan kekuranganku..
Cintailah seperti kamu mencintai dirimu sendiri.. Begitu juga sayangilah, orang yang kamu sayangi seperti kamu menyayangi dirimu sendiri.
Sesunguhnya dibalik kesusahan ada kemudahan, dibalik kesedihan ada kebahagiaan" "Maha suci Allah menciptakan segala sesuatu berpasangan
Allah Menjanjikan bahwa semua itu akan INDAH PADA WAKTUNYA.
Menitipkan Sukacita di setiap dukacita Menitipkan Harapan di setiap keraguan
Allah menitipkan kelebihan di setiap kekurangan Menitipkan Kekuatan di setiap kelemahan
Betapa ironisnya saat agama hanya menjadi opsi alternatif untuk keluar dari problema kehidupan dan bukan menjadikannya satu-satunya pilihan!
Ya Allah, bantulah aku untuk selalu ingat, bersyukur dan baik dalam beribadah kepadaMu
Sesunguhnya telah elah ditakar kadar kehidupanmu dan sekaligus diberikan petunjuk untuk memanfaatkannya.
Kesabaran itu bermahkota keimanan. Orang yang kehilangan kesabarannya sama dengan tidak beriman. Nabi bersabda bahwa allah tidak memberikan iman kepada orang yang bersifat pemarah.
Tidak diterima ucapan tanpa perbuatan, tidak akan lurus (benar) ucapan dan perbuatan tanpa niat, dan tidak lurus (benar) ucapan, perbuatan dan niat, kecuali dengan mengikuti sunnah Rasulullah SAW. 
Karena cinta semua yang pahit akan menjadi manis. Karena cinta tembaga akan menjadi emas. Karena cinta sampah menjadi jernih. Karena cinta yang mati akan menjadi hidup dan karena cinta yang raja akan menjadi budak.
Kata Mutiara Islami
Sekian Pembahsan mengenai kata kata mutiara dan Semoga seluruh kata-kata mutiara islami diatas dapat memperkuat keimanan kita akan Allah SWT. Semoga setiap langkah kehidupan kita bisa menjadi mutiara untuk orang lain, baik itu dari kata yang keluar dari mulut kita ataupun langkah-langkah sebagai inspirasi dan motivasikita di kehidupan .

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kumpulan Kata Kata Mutiara Islami "

Post a Comment